Mengenal Erosaman dan Amagais, Kampung Yang Dikunjungi Menteri Risma
Perkumpulan Karsa, Papua – Lepas dari hiruk-pikuk kehidupan di ibu kota, keheningan dan kerindangan air kali sepanjang Distrik Derkoumur, Kabupaten Asmat, Papua, menjadi pemandangan menarik bagi sejumlah orang. Siapa sangka, di sepanjang aliran air kali tersebut, tinggal sejumlah komunitas adat terpencil (KAT) yang selama ini mungkin luput perhatian banyak orang. Berlokasi di pinggir aliran kali, … Read more